Kelompok 6:
·
Annisa nurfirdaus
·
Antiyah
·
Arifin
·
Aryanto
·
Iskandar
·
Kiki rizkiana .p
·
Novia saraswati
·
Nur sholecha
BAB 6.
PENUTUPAN BUKU DAN
PENYESUAIAN KEMBALI
Ø Laporan keuangan telah disusun maka buku besar harus
ditutup karena periode pembukuan telah berakhir.
Ø Saldo akhir rekening riil menjadi saldo awal periode
berikutnya
Ø Rekening nominal (pembantu modal/rekening sementara)
dipindahkan ke rekening modal, pada awal periode berikutnya diawali dengan saldo
nol
Jurnal penutup
: jurnal untuk memindahkan saldo rekening sementara (rekening nominal dan
prive)
Tujuan :
a.
Menutup saldo
rekening sementara : pada periode berikutnya semua rekening sementara dimulai
dengan saldo nol
b.
Saldo rekening
modal menunjukkan jumlah yang sesuai dengan keadaan pada akhir periode
Jurnal penutup menggunakan
rekening sementara rekening rugi-laba
(rekening ikhtisar rugi-laba)
Urutan pengerjaan penutupan
pembukuan :
1.
Menutup semua
rekening pendapatan dengan memindahkan saldo setiap rekening pendapatan ke
rekening R/L
2.
Menutup semua
rekening biaya dengan memindahkan saldo setiap rekening biaya ke rekening R/L
3.
Menutup rekening R/L
dengan memindahkan saldo rekening tersbut ke
rekening modal
4.
Menutup rekening
prive (jika ada) dg memindahkan saldo rekening tersebut ke rekening modal
A.
Jurnal Penutup pada Perusahaan Perseorangan
·
Perusahaan
perseorangan badan usaha dengan modal dari 1 orang pemilik
·
Melibatkan rekening
pendapatan, biaya, R/L, prive dan modal
Contoh foto studio Aneka :
Jurnal penutup untuk
memindahkan rekening pendapatan ke rekening R/L :
2011
Des 31
|
Pendapatan foto studio
Pendapatan bunga
Pendapatan sewa
Rugi-laba
(penutupan
saldo rekening pendapatan)
|
Rp 457.600
500
30.000
|
Rp
488.100
|
Jurnal penutup untuk memindahkan rekening biaya ke rekening R/L :
2011
Des 31
|
Rugi-laba
Biaya listrik
Gaji pegawai
Biaya advertensi
Biaya asuransi
Kerugian piutang
Depr. Peralatan fotografi
Depr. Peralatan kantor
Depr. Gedung
Biaya perl. Fotografi
Biaya perl. kantor
(penutupan
saldo rekening biaya)
|
Rp 305.626
|
Rp 20.000
24.000
4.000
6.000
4.576
96.000
11.500
50.000
63.750
25.800
|
Rugi-Laba
|
|||||
2011
Des 31
|
Penutupan
|
305.626
|
2011
Des 31
|
Penutupan
|
488.100
|
Saldo kredit (laba) 488.100 – 305.626 = 182.474 →
pindahkan ke rekening modal, jurnal penutup :
2011
Des 31
|
Rugi-laba
Modal
Abubakar
(penutupan
rekening R/L)
|
Rp 182.474
|
Rp 182.474
|
Rekening R/L menjadi :
Rugi-Laba
|
|||||
2011
Des 31
|
Penutupan
|
305.626
182.474
|
2011
Des 31
|
488.100
|
Rekening modal setelah menerima pemindahan saldo
rekening R/L :
Modal,
Abubakar
|
|||||
2011
Des 31
|
Penutupan
|
1.363.000
182.474
|
Mengakhiri Buku Besar
Gaji
Pegawai
|
|||||
2011
Des 31
|
Saldo
Penyesuaian
|
22.000
2.000
|
2011
Des 31
|
Ke R/L
|
24.000
|
24.000
|
24.000
|
Rekening riil tidak perlu ditutup karena saldo
rekening riil akan dibawa ke periode berikutnya. Contoh buku basar rekening kas
:
Kas
|
|||||
2011
Des
31
|
Penjumlahan
|
1.250.000
|
2011
Des
31
|
Penjumlahan
Saldo
|
1.197.650
52.350
|
1.250.000
|
1.250.000
|
||||
2012
Jan.
1
|
Saldo
|
52.350
|
Jurnal Penutup pada Perusahaan
Persekutuan
· Laba/rugi dibagi kepada para sekutu sesuai anggaran
dasar perusahaan
· Hasil pembagian laba/rugi dipindahkan dari rekening
R/L ke rekening modal melalui rekening prive masing-masing sekutu
Contoh : laba bersih CV Permata Rp 300.000. AD
Perusahaan menyebutkan bahwa laba bersih akan dibagi rata kepada semua sekutu
Tuan A, Tuan B dan Tuan C. Saldo rekening prive para sekutu pada 31 Des 2011 :
Prive A
(debet)…………………………………………… Rp 45.625
Prive B
(debet)…………………………………………… Rp 24.800
Prive C
(debet)…………………………………………… Rp 10.000
Saldo rekening R/L Rp 300.000 dipindahkan ke rekening
prive masing-masing sekutu :
2011
Des 31
|
Rugi-laba
Prive
A
Prive B
Prive C
|
Rp 300.000
|
Rp 100.000
Rp 100.000
Rp 100.000
|
Rekening R/L menjadi :
Rugi-Laba
|
|||||
2011
Des 31
|
300.000
|
2011
Des 31
|
300.000
|
Rekening Prive A menjadi :
Prive A
|
|||||
2011
Des 31
|
45.625
|
2011
Des 31
|
100.000
|
B.
Jurnal Penutup pada Perusahaan Perseroan
Ø Modal perseroan dicatat dalam rekening Modal Saham
Ø Tidak ada rekening prive
Ø Laba dibagi setelah RUPS → laba ditampung dalam
rekening Laba Ditahan
Contoh PT Mutiara memperoleh laba bersih Rp 500.000
selama tahun 2011. Jurnal penutup laba bersih :
2011
Des 31
|
Rugi-laba
Laba
Ditahan
|
Rp 500.000
|
Rp 500.000
|
NERACA SALDO SETELAH PENUTUPAN BUKU
ü Yaitu daftar yang berisi saldo rekening buku besar
setelah perusahaan melakukan penutupan buku.
ü Hanya berisi rekening riil karena rekening nominal
telah bersaldo nol
ü Rekening dan jumlah saldo dalam neraca harus sama
dengan rekening dan jumlah saldo dalam neraca saldo setelah penutupan buku
JURNAL PENYESUAIAN KEMBALI/JURNAL PEMBALIK
o
Penyesuaian
kembali atas jurnal penyesuaian (awal tahun berikutnya)
o
Rekening dan
jumlah nominal = jurnal penyesuaian, tetapi posisinya dibalik
o
Tujuan untuk
menyederhanakan pembuatan jurnal pada tahun berikutnya jika jurnal penyesuaian
jumlahnya banyak
Contoh penyesuaian kembali
utang gaji
Tanggal 31 Des 2011 foto studio aneka mempunyai utang
gaji Rp 2.000 → telah menjadi kewajiban perusahaan → belum dibayarkan kepada
karyawan → belum dicatat→ dibuat jurnal penyesuaian
2011
Des 31
|
Gaji pegawai
Utang
gaji
|
Rp 2.000
|
Rp 2.000
|
Pada tanggal 15 Januari 2012 perusahaan membayar gaji
pegawai Rp 3.000, perincian : Rp 2.000 (gaji
bln Desember 2011), Rp 1.000 (gaji 2 minggu pertama bulan Januari 2012)
Seandainya tidak disesuaikan
kembali, perlu 2 buah pendebetan :
2012
Jan 15
|
Utang gaji
Gaji pegawai
Kas
|
Rp 2.000
1.000
|
Rp 3.000
|
Lebih sederhana jika pada 2 Januari 2012 dilakukan
penyesuaian kembali untuk mencataat gaji 31 Des 2011:
Jan 2
|
Utang gaji
Gaji pegawai
|
Rp 2.000
|
Rp 2.000
|
Tampak rekening buku besar :
Utang Gaji
|
|||||
2012
Jan 2
|
Penyesuaian kembali
|
2.000
|
2012
Jan 1
|
Saldo
|
2.000
|
Gaji Pegawai
|
|||||
2012
Jan
|
Penyesuaian kembali
|
2.000
|
Jurnal pembayaran gaji pada 15 Januari 2012 :
Jan 15
|
Gaji pegawai
Kas
|
Rp 3.000
|
Rp 3.000
|
Buku besar gaji pegawai setelah pembayaran gaji pada
15 januari 2012
Gaji
Pegawai
|
|||||
2012
Jan 15
|
3.000
|
2012
Jan
|
Penyesuaian kembali
|
2.000
|
DAFTAR PUSTAKA
·
itsmysimple.files.wordpress.com
·
Tidak ada komentar:
Posting Komentar